PEMETAAN PERKEMBANGAN PSIKOLOGI ISLAM MELALUI ANALISIS BIBLIOMETRIK: TREN, KOLABORASI, DAN ARAH PENELITIAN GLOBAL

Authors

  • Maturidi
  • Arifin Zain
  • Zanzibar
  • Reda Yani
  • Zirlia Anggraini

DOI:

https://doi.org/10.36805/5vekxy72

Keywords:

Islamic psychology, bibliometrics, Scopus, research trends, international collaboration

Abstract

Islamic psychology has emerged as a spiritual-based alternative to Western psychological approaches. This study aims to analyze the academic significance of this field, map its publication trends, and identify future research implications. Using bibliometric analysis, 907 articles were retrieved from the Scopus database (as of September 13, 2025) and analyzed via VOSviewer through co-authorship, co-citation, and keyword co-occurrence. Findings show a significant surge in publications since 2010, peaking in 2024. Research is dominated by authors from the United States, Iran, and Indonesia, with major contributions from institutions like Tehran University of Medical Sciences. Keyword clusters reveal thematic focuses on mental health, education, family dynamics, and Islamic ethics. This study confirms that Islamic psychology is an evolving interdisciplinary field that successfully integrates modern theory with religious values, offering vital implications for mental health services, education, and public policy..

Psikologi Islam berkembang sebagai respons terhadap kebutuhan masyarakat Muslim akan pendekatan psikologis yang mengintegrasikan nilai agama dengan dimensi spiritual. Penelitian ini bertujuan menganalisis relevansi akademik, memetakan distribusi publikasi, serta mengidentifikasi implikasi penelitian di masa depan. Menggunakan metode analisis bibliometrik pada basis data Scopus per 13 September 2025, ditemukan 907 artikel relevan yang kemudian dianalisis melalui perangkat lunak VOSviewer. Hasil pemetaan menunjukkan peningkatan signifikan publikasi sejak 2010 dengan puncak pada tahun 2024. Kontribusi riset didominasi oleh Amerika Serikat, Iran, dan Indonesia, dengan institusi utama seperti Tehran University of Medical Sciences. Klaster tematik yang ditemukan mencakup bidang kesehatan mental, pendidikan, dinamika keluarga, dan etika Islam. Temuan ini menegaskan bahwa Psikologi Islam merupakan bidang interdisipliner yang terus berkembang dengan implikasi praktis yang kuat dalam penyusunan kebijakan publik, layanan kesehatan mental, dan sistem pendidikan yang selaras dengan nilai-nilai Islam..

Downloads

Download data is not yet available.

References

Psikologi Islam berkembang sebagai respons terhadap kebutuhan masyarakat Muslim akan pendekatan psikologis yang mengintegrasikan nilai agama dengan dimensi spiritual. Penelitian ini bertujuan menganalisis relevansi akademik, memetakan distribusi publikasi, serta mengidentifikasi implikasi penelitian di masa depan. Menggunakan metode analisis bibliometrik pada basis data Scopus per 13 September 2025, ditemukan 907 artikel relevan yang kemudian dianalisis melalui perangkat lunak VOSviewer. Hasil pemetaan menunjukkan peningkatan signifikan publikasi sejak 2010 dengan puncak pada tahun 2024. Kontribusi riset didominasi oleh Amerika Serikat, Iran, dan Indonesia, dengan institusi utama seperti Tehran University of Medical Sciences. Klaster tematik yang ditemukan mencakup bidang kesehatan mental, pendidikan, dinamika keluarga, dan etika Islam. Temuan ini menegaskan bahwa Psikologi Islam merupakan bidang interdisipliner yang terus berkembang dengan implikasi praktis yang kuat dalam penyusunan kebijakan publik, layanan kesehatan mental, dan sistem pendidikan yang selaras dengan nilai-nilai Islam..

Downloads

Published

2025-12-31

How to Cite

PEMETAAN PERKEMBANGAN PSIKOLOGI ISLAM MELALUI ANALISIS BIBLIOMETRIK: TREN, KOLABORASI, DAN ARAH PENELITIAN GLOBAL. (2025). PSYCHOPEDIA : Jurnal Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang, 10(2), 20-31. https://doi.org/10.36805/5vekxy72