KESULITAN PENDAMPINGAN BELAJAR ONLINE SISWA SD PADA MASA PANDEMI COVID-19
Abstract
Pandemi covid 19 Pandemi Covid 19 yang telah menjadi pandemi global saat ini sangat tinggi menuntut pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dengan adanya Surat Edaran covid 19 siswa dengan melakukan pembelajaran secara daring. Hal ini menjadi salah satu kendala yang dirasakan oleh siswa biasanya adalah kesulitan dalam membuat tugas atau materi karena siswa kurang paham tentang materi yang sudah diberikan oleh gurunya. Maka dengan itu di adakan pendampingan belajar online oleh kedua orang tua nya agar siswa mudah untuk mengerjakan tugas yang di sampaikan oleh guru,yang mana pengajarnya dari tim KKN Desa bengle 2021 dalam kesempatan Kuliah Kerja Nyata Bersama Melawan Covid 19 2021. Tujuan dari program kerja ini sendiri adalah untuk membantu peserta didik yang mengalami kesulitan dalam pembelajaran khususnya dalam pembelajaran daring. Manfaat dari program kerja kami tentunya dapat memudahkan peserta didik yang kurang paham di saat belajar dan kurang menangkap materi dari pembelajaran daring. Pendampingan belajar ini dilakukan di masing-masing rumah secara online.