MEMBANGUN KESADARAN SISWA MEMILIKI MINAT SEKOLAH DAN MENGGAPAI CITA-CITA DI DESA SUKAHARJA KECAMATAN TELUK JAMBE TIMUR

  • Puspa Rahayu Utami Rahman Universitas Buana Perjuangan Karawang

Abstract

Pendidikan merupakan aspek yang sangat penting dalam perkembangan kehidupan
manusia oleh karena itu setiap individu berhak mendapatkan pendidikan yang layak yang berguna
bagi kelangsungan hidupnya kelak. Satu hal yang penting dalam hal pendidikan adalah
menciptakan kesadaran dan pengertian masyarakat terhadap pentingnya pendidikan. Pengabdian
ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran sumber daya manusia yang ditinjau dari sektor
pendidikan pada masyarakat di desa Kutaraja. Teknik pengumpulan data dengan melakukan
wawancara dengan pihak perwakilan desa yang ditunjuk oleh kepalaDesa Kutaraja. Instrumen yang
digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan kuesioner profil desa berkelanjutan
dari prodeskel PMD. Data hasil kuesioner tersebut sebagai dasar pembuatan program yang akan
diajukan ke pihak Desa dalam rangka mendorong kesadaran masyarakat khususnya siswa memiliki
minat sekolah dan menggapai cita-cita yang tinggi.
Kata kunci: kesadaran, pendidikan, masyarakat, desa

Education is a very important aspect in the development of human life, therefore every
individual has the right to get proper education which is useful for his future survival. One thing
that is important in terms of education is to create society awareness and understanding of the
importance of education. This service aims to get an overview of human resources in terms of the
education sector in thesociety in Kutaraja village. The technique of collecting data is by conducting
interviews with village representatives appointed by the village head of Kutaraja. The instrument
used in this study was to use a questionnaire for the sustainable village profile from the PMD
prodeskel. The data from the questionnaire results are the basis for making programs that will be
submitted to the village in order to encourage public awareness, especially students who have an
interest in school and achieve high goals.
Key words: awareness, education, society, village

Published
2021-07-18