Main Article Content

Abstract

Abstract: This research aims to know the Influence of Media Image on the ability of Writing Poetry students. The method used in this study is a random method that does not use posttes control group design method. The findings of this study show the average way of writing poetry on students by using the image media (experimental class) higher average poetry writing skills on students who were taught with conventional learning (control class). The average of pretest experiments obtained by experiment class is 63,75. The average pretest class of control class is 61,05. After the second class action, the average posttest of the experimental class is 79.45 and the control class is 74.95. Hypothesis calculation using t paired t test test and significance of 0.05 significant level indicates probability (significance) is 0,033. Because of the significance of 0.033 <α = 0.05, then Ho is rejected. It is proven that there is influence of the use of media images to the poetry writing poetry of grade V elementary school students.
Keywords: Picture Media, Poetry Writing Skill

Abstrak: Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Gambar terhadap Kemampuan Menulis Puisi siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Metode quasi eksperimen dengan rancangan penelitian non randomized pretes posttes control group design. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa rata-rata keterampilan menulis puisi pada siswa dengan menggunakan media gambar (kelas eksperimen) lebih tinggi dibandingkan rata-rata keterampilan menulis puisi pada siswa yang diajarakan dengan pembelajaran konvensional (kelas kontrol). Rata-rata nilai pretest diperoleh kelas eksperiment yaitu 63,75. Rata-rata nilai pretest kelas kontrol yaitu 61,05. Setelah dilakukan tindakan pada kedua kelas, maka diperoleh rata-rata posttest kelas eksperiment yaitu sebesar 79,45 dan kelas kontrol sebesar 74,95. Perhitungan hipotesis dengan menggunakan Uji-t yakni uji paired sampel T Test dan diperoleh pada taraf signifikan 0,05 menunjukkan bahwa nilai probabilitas (signifikansi) adalah 0,033. Karena signifikansi 0,033 < α = 0.05, maka Ho ditolak. Hal imi membuktikan bahwa terdapat pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi siswa kelas V Sekolah Dasar.

Kata Kunci: Media Gambar, Kemampuan Menulis Puisi

Article Details

How to Cite
Dewi, S. M. (2018). PENGARUH MEDIA GAMBAR TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS PUISI SISWA. Jurnal Sekolah Dasar, 2(1). https://doi.org/10.36805/jurnalsekolahdasar.v2i1.194

References

  1. DAFTAR PUSTAKA
  2. A Pribadi, Benny. 2011. Model Assure untuk Mendesain Pembelajaran Sukses. Jakarta: Dian Rakyat. Arikunto, Suharsimi. 2012. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Sinar Grafika Offset. Indriana, Dina. 2011. Ragam Alat Bantu Media Pengajaran. Jogjakarta: Diva Press. Jihad, Asep. Abdul Haris. 2010. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo. Miarso, Yusufhadi. 2004. Menyemai Benih Teknologi Pendidikan. Jakarta: Prenada Media. Munadi, Yudhi. 2013. Media Pembelajaran sebuah Pendekatan Baru. Jakarta: GP Press Group. Raymon S. Pastore, Principle of Teaching, Blommsburg University Online. http://teacherworld.com/potdale.html. (diakses tanggal 7 Nopember 2016). Rusman. 2011. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi Mengembangkan Profesionalitas Guru. Jakarta: Raja Grafindo. Sadiman, Arif. 2008. Media Pendidikan. Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Sugiyono. 2007. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. Sugiono. 2006. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta. Susilana, Rudi. 2008. Media Pembelajaran Hakikat, Pengembangan, Pemanfaatan dan Penilaian. Bandung Tarigan, Henry Guntur. 2008. Menulis. Bandung: Angkasa Tim Psikologi Pendidikan. 1993. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UPP UNY. Waluyo, Herman J. 1991. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta: Erlangga. Wiyatmi. 2006. Pengantar Kajian Sastra. Yogyakarta: Pustaka 23R.