Main Article Content

Abstract

dengan steam atau air. Reformer tersebut berfungsi untuk memecahkan gas hidrokarbon menjadi hidrogen. Proses reforming adalah proses reaksi CH4 + H20 CO + 3H2 yang memerlukan temperatur dan tekanan tinggi, reformer tersebut dioperasikan pada suhu 800-1000ºC dengan tekanan 2.1 kg/cm2. Dikarenakan pengoperasinya pada temperature yang tinggi maka ada gejala kerusakan pada sisi elbow tube reformer tersebut. Kerusakan pada tersebut disebabkan oleh beberapa factor seperti oksidasi, karburisasi (metal dusting),Nitridasi, korosi oleh halogen, korosi oleh logam cair dan korosi oleh deposit abu atau garam Carburization (metal dusting), Creep, Thermal shock, Prolong overheating, dan Short term overheating. Untuk mengetahui penyebab kerusakan pada bagian elbow tube reformer tersebut, maka dilakukan beberapa pengujian seperti pengujian komposisi kimia, pengujian metalografi, pengujian kekerasan, Berdasarkan analisa pengujian Laboratorium, maka elbow dari tube reformer tersebut mengalami oksidasi yang berarti korosi erosi karena mengalami penipisan pada elbow yang tidak merata dan terbentuknya partikel-partikel kecil yang mengakibatkan pengikisan material pada elbow reformer tube, untuk Melakukan langkah pencegahan, maka pada daerah elbow diberikan pelapisan permukaan dengan coating boron carbida, agar mendapatkan lapisan permukaan yang tahan terhadap aus, dan rendah gesekan dan juga tahan terhadap erosi, pelapisan permukaan pada sisi elbow dapat dilakukan dengan cara coating boron carbide setebal, 05 µm – 1,00 µm untuk mendapatkan kekerasan permukaan yang tinggi dan tahan aus yang tinggi dan korfisien gesekan yang rendah. Melakukan pemeliharaan rutin yang sesuai dengan persyaratan operasional pemeliharaan dan pengaturan kecepatan aliran gas operasional tetap terjaga.


Kata kunci: Reformer, oksidasi, karburasi, nitridasi, korosi


 


Reformer is a reactor which reaction of steam reforming take places. The reaction involves natural gas with steam or air. The reformer is used to break hydrocarbon gas into hydrogen. Reforming process is reaction process of CH4 + H2OCO + 3H2 which requires temperature and high pressure and operated at 800 - 1000ºC with a pressure of 2.1 kg/cm2. Due to its high temperature process, the damage symptoms exist onto elbow sides of reformer. Those damages was caused by several factors such as oxidation, metal dusting, nitridation, corrosion by molten metal’s and corrosions by ash deposits or salt carburization, creep, thermal shock, prolog overheating, and short-term overheating. To determine the cause of damage to the elbow tube reformer, some testing were conducted such as chemical composition testing, testing metallographic, hardness testing, testing then the elbow of the tube reformer that undergo oxidation, which means erosion corrosion due to the depletion of the elbow uneven and the formation of small particles that lead to the erosion of material at the elbow reformer tube, to Perform preventive measures, then in given the elbow area of surface coating with boron coating carbida, in order to get a surface layer which is resistant to wear and low friction and also resistant to erosion, surface coating on the side of the elbow can be done by way of boron carbide coating thickness of 05 μm - 1.00 μm for get a high surface hardness and high wear-resistant and low friction korfisien. Perform routine maintenance in accordance with the operational requirements of managing and maintaining the operational gas flow rate is maintained.


Keywords: Reformer, oxidation, carburizing, nitriding, corrosion

Article Details

How to Cite
Amir, A. (2021). ANALISIS KERUSAKAN TUBE REFORMER DAN USAHA PENCEGAHANNYA. Jurnal Teknik Mesin Mechanical Xplore, 1(1), 40-47. https://doi.org/10.36805/jtmmx.v1i1.1283