SOSIALISASI DAMPAK PERNIKAHAN DINI TERHADAP KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (KDRT)
Abstract
Pernikahan dini merupakan pernikahan yang dilakukan pada usia remaja di bawah batas usia yang telah ditetapkan. Dalam pelaksanannya pernikahan dini dapat dipicu oleh faktor yang menyebabkan pernikahan dini diantaranya adalah tingkat ekonomi dan tingkat pendidikan yang rendah, serta dapat menimbulkan sebagian besar dampak negatif terhadap diri sendiri, keluarga maupun masyarakat.
Published
2024-05-29
Section
Articles