SOSIALISASI PENERAPAN CARA CUCI TANGAN YANG BAIK DAN BENAR BESERTA DAMPAK BURUKNYA PADA MURID KELAS II SDN TALAGAJAYA 1

  • Indah Sari Amanatun Nisa UNIVERSITAS BUANA PERJUANGAN KARAWANG
  • Kiki Ahmad UNIVERSITAS BUANA PERJUANGAN KARAWANG

Abstract

Kuliah kerja nyata (KKN) Universitas Buana Perjuangan Karawang melakukan program kerja mengadakan sosialisasi kesehatan kepada murid kelas II SDN Talagajaya 1 dengan judul “ Sosialisasi Penerapan Cara Cuci Tangan Yang Benar dan Beserta Dampak Buruknya”.

Published
2024-03-18