SOSIALISASI KANDUNGAN DAN MANFAAT GULA AREN (NATA PINNATA) DI DESA CIBINGBIN
Abstract
Nira aren segar merupakan bahan baku utama pengolahan gula aren, sedangkan nira aren yang mengalami fermentasi akan diolah menjadi nata pinnata, cuka, dan alkohol. Beberapa hal yang perlu diperhatikan saat proses pengolahan gula aren yaitu warna gula merah, kekerasan gula merah, rasa gulamerah dan adsopsi air.
Published
2024-03-07
Section
Articles