SOSIALISASI PEMBUATAN NOMOR INDUK BERUSAHA (NIB) DALAM RANGKA PENGEMBANGAN UMKM DI DESA KERTASARI

  • Dewa Rifky Alfarez
  • Nana Rahdiana

Abstract

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah atau UMKM adalah salah satu bagian penting dari perekenomian dari suatu daerah maupun Negara, dengan mengembangkan UMKM dapat memberikan makna tersendiri dalam meningkatkan nilai pertumbuhan perekonomian Negara serta dapat mengurangi nilai kemiskinan dalam suatu Negara.

Published
2024-03-07