SOSIALISASI UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN ICE BREAKING PADA SISWA SD NEGERI TELARSARI 3
Abstract
Pendidikan memegang peran penting dalam kemajuaan bangsa, sehingga
dengan adanya pendidikan dalam suatu bangsa, akan membantu tercapaian suatu
kemajuan bangsa. Salah satu upaya untuk menciptakan proses pembelajaran yang
menarik bagi siswa dan menyenangkan yaitu dengan memberikan teknik ice
breaking. metode ice breaking dapat memberikan pendingan, penyegaran otak,
menjadikan siswa semangat kembali untuk melakukan pembelajaran, sehingga
dapat meningkatkan motivasi siswa untuk belajar. Penelitian ini menggunakan
penelitian deskriptif-kualitatif. setelah dilakukannya ice breaking susasana kelas
menjadi menyenangkan dan siswa lebih bersemangat, membuat pembelajaran
lebih menarik, lebih kondusif, serta siswa lebih mudah memahami pembelajaran.
Published
2023-03-16
Section
Articles