PEMANFAATAN DIGITALISASI DALAM MENINGKATKAN PEMASARAN UMKM KRIPIK BASRENG DESA PANGULAH UTARA
Abstract
Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Desa Pangulah Utara cukup berkembang. UMKM memiliki
peran yang besar dalam pembangunan ekonomi di Desa Pangulah Utara. Jumlah UMKM seiring waktu
mengalami peningkatan setiap tahunnya. Bidang Usaha yang ditekuni para pelaku UMKM di Desa
Pangulah Utara sangat bervariasi mulai dari kuliner. Digitalisasi mendorong masyarakat untuk terus bisa
berinofasi dan berpikir kreatif untuk terus beradaptasi dengan mengikuti perkembangan zaman. Lambat
laun pelaku usaha UMKM mulai bertansformasi untuk terus bisa berkembang mengikuti permintaan pasar.
Adapun waktu pelaksanaan KKN dimulai pada tanggal 01 juli sampai dengan 31 Juli 2022 dengan tempat
di Desa Pangulah Utara Kecamatan Kota Baru Kabupaten Karawang
Published
2023-02-20
Section
Articles