Main Article Content

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan peran para stakeholder beserta kendala yang hadapai lembaga pendidikan dalam usaha menumbuhkan jiwa berwirausaha di kalangan mahasiswa jurusan Manajemen pada Perguruan Tinggi di Karawang Metode penelitian dengan mengumpulkan data dalam penelitian ini melalui instansi atau lembaga yang berkaitan dan website yang relevan dengan pokok bahasan yaitu kewirausahaan, kemudian di analisis dengan menggunakan Focus Group Discussion ( FGD ) dan wawancara khusus pada para Stakeholder dalam Lembaga Pendidikan di daerah Kabupaten Karawang dikhususkan pada Jurusan Prodi Manajemen. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat peran stakeholder perguruan tinggi prodi manajemen kabupaten karawang dalam upaya meningkatkan jiwa wirausaha mahasiswa melalui: (a) Kurikulum Pendidikan Program Studi; (b) Program Mahasiswa Kewirausahaan; (b) Metode Pembelajaran Kewirausahaan; (c) Pelatihan Kewirausahaan Mahasiswa; (d) Kerjasama Lambaga dalam kewirausahaan. Namun terdapat kendala kegiatan tersebut yaitu (a) Partisipasi Mahasiswa; (b) Pola Pikir Mahasiswa; (c) Modal Usaha Awal; (d) Biaya Kegiatan Kewirausahaan; (e) Inkubator Bisnis Kata Kunci : Peran Stakeholders, Jiwa berwirausaha, Mahasiswa.

Abstract This Reseach aims to prove the role of stakeholders and the obstacles faced by educational institutions in an effort to foster entrepreneurship among students majoring in Departement of Management at collages at Karawang. The research method is by collecting data in this reseach through relevant institutions and websites that are relevant to the subject matter, namely entrepreneurship, then analyzed using Focus Group Discussion (FGD) and special interviews with stakeholders in educational institutions in the Karawang specifically in Department of Management Study Program. The results of this reseach indicate that there is a role of stakeholders in Department of Management Study Program educational institutions at Karawang an effort to improve the spirit of student entrepreneurship through: (a) Education Curriculum for Study Programs; (b) Entrepreneurship Student Program; (b) Entrepreneurship Learning Methods; (c) Student Entrepreneurship Training; (d) Cooperation of Institutions in entrepreneurship. But there are obstacles to these activities, namely (a) Student Participation; (b) Student Mindset; (c) Initial venture capital; (d) Activities Costs of Entrepreneurship; (e) Business Incubator.

Keywords: Role of Stakeholders, Soul of Entrepreneurship, Students

Article Details

References

  1. REFERENSI
  2. Alma, Buchari. 2010. Kewirausahaan untuk mahasiswa dan umum. Alfabeta. Bandung. Aris Subandono, Pengaruh Life Skill Diklat Kimia Produktif dan Prestasi Belajar Diklat Kewirausahaan terhadap Minat Berwirausaha pada Siswa SMK Kimia Industri Theresiana Semarang. Skripsi. FMIPA-UNES, 2007. Bambang Banu Siswoyo, Pengembangan Jiwa Kewirausahaan di Kalangan Dosen dan Mahasiswa. Jurnal Ekonomi Bisnis (Nomor 2 tahun 14). Hlm. 114-123, 2009. Bangsawan, Satria, dkk, Upaya Pengembangan UMKM Oleh Lembaga Keuangan dan Non-Keuangan di Provinsi Lampung. FE Universitas Lampung, 2006. Geoffrey G. Meredith et al. (2002). Kewirausahaan: Teori dan Praktik. (Alih bahasa: Andre Asparsayogi). Jakarta: Penerbit PPM. Hadi, Nur, Corporate Social Responsibility edisi Pertama. Yogyakarta : Graha Ilmu, 2011. Kamus besar bahasa Indonesia. https/kbbi.web.id/jiwa Kasmir, “ Kewirausahaan”, Jakarta : Rajawali Pers 2014. Maman Suryamannim, Minat Berwirausaha pada Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro. Skripsi. FT-UNS, 2006. Savitri, Citra., Wanta, Upaya Menumbuhkan Minat Berwirausaha Pada Mahasiswa Prodi Manajemen di UBP Karawang, Jurnal Manajemen & Bisnis Kreatif, Vlo.3 No.1, 2017. Suharyadi., Nugroho. A., Purwanto., & Maman. F. Kewirausahaan Membangun Usaha Sukses Sejak usia Muda. Salemba Empat: Jakarta Suryana, Kewirausahaan. Jakarta: Salemba Empat, 2001. Suryana, Kewirausahaan. Jakarta: Salemba Empat, 2014. Suryana, Kewirausahaan: Pedoman Praktis, Kiat dan Proses Menuju Sukses. Jakarta: Salemba Empat, 2008.Tim Penyusun Kamus, Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2007. Undang-Undang Dasar RI Nomor 9 Tahun 1995 tentang Usaha kecil Services Marketing. Mc Graw Hill. New York. Wibowo. 2013. Perilaku dalam organisasi. Jakarta: Raja grafindo persada